yang saya tahu tentang bartosz kurek

Nama Bartosz Kurek belakangan sering muncul di media Voli dunia menyusup di antara nama - nama besar pemain Voli dunia seperti Giba , Ivan Miljkovic , leonel marshal dll. siapa dia , dan apa yang sudah dia lakukan kita akan bahas di sini.

yang saya tahu tentang enigma

"Selalu ada Sisi Lain"  Saya dapet kalimat itu dari sebuah header blog mistery ternama di indonesia yang menurut saya adalah blog mistery terbaik di indonesia bahkan dunia , Blog mistery yang mengenalkan saya kedalam dunia bloging dan yang menunjukan saya betapa dunia ini masih sangat rumit di jelaskan dengan kata-kata karena menyimpan berjuta-juta misteri yang siap untuk di pecahkan .

yang saya tahu tentang Indonesia

Mumpung sebentar lagi Hari Kemerdekaan Negara kita Indonesia saya akan sedikit share semua yang saya tahu tentang indonesia , saya selalu bangga menjadi warga indonesia meskipun banyak yang menjelek-jelekan negara kita baik dari dalam (warga indonesia) ataupun dari luar (orang asing). kalo kita gak bangga jadi warga negara indonesia terus siapa yang akan bangga dengan negara kita ??

yang saya tahu tentang lebaran

#NP lebaran sebentar lagi - by Taufiq ismail 

"Lebaran sebentar lagi"
"Berpuasa sekeluarga"
"Sehari penuh yang sudah besar"
"Setengah hari yang masih kecil"
"Alangkah asyik pergi ke masjid"
"Shalat tarawih bersama-sama"

"Lebaran sebentar lagi"
"Berpuasa dengan gembira"
"Menahan lapar menahan nafsu"
"Melatih diri sedari kecil"
"Membaca Qur'an Shalat Tarawih"
"Melatih iman sedari kecil"

yang saya tahu tentang 10 agustus

10 agustus
adalah salah satu hari yang ada di dalam kalender masehi , di mana hari ini adalah hari setelah hari kesembilan di bulan agustus. hari ini saya akan coba share tentang kejadian apa saja yg terjadi di tanggal 10 agustus .